Product Description
Mini Mastermind Marketing:
8 Fool-Proof (Dan Menghibur) Untuk Meningkatkan Kemampuan Marketing (Dan Menaikkan Penjualan) Anda!
Romi sangat tahu bagaimana keuntungan sebuah perusahaan akan naik berkali lipat dan itulah yg membuat perusahaan suka membayar ide-idenya.
Seperti ide yg dia ceritakan saat kami ngobrol di sebuah makan siang.
"Bro, buat sebuah autoresponder dan kirimkan ke semua buyer kamu segera setelah mereka belanja."
"Libatkan mereka untuk menceritakan pengalaman mereka menggunakan produk kamu."
Saya tanya, "Gimana caranya bro?"
Romi: "Tanya 2 hal ini:"
"1. Apakah kami sudah membantu anda dengan baik?"
"2. Bagaimana kami bisa meningkatkan support kami untuk anda?"
"AHA! Aku ngerti bro kemana arahnya itu, thanks ya", respon saya antusias.
"POin 1 untuk mendapatkan testimoni, poin 2 untuk masukan, briliaaaaaan!
Dapat Ide Produk Dari Ngobrol
Cerita yg lain ketika saya chat dengan seorang sahabat yg sekaligus adalah kustomer, dalam obrolan itu saya selipkan 4 pertanyaan yg kemudian memberikan saya ide produk di akhir pekan (lol).
Ini dia pertanyaannya:
1. Apa topik spesifik di email aku minggu ini dimana menurut kamu..."kok ceritanya tepat seperti tentang aku banget ya?!"
2. Salah satu program yg kamu beli, yg mana yg memberikan "menang banyak" untuk kamu baik hasil maupun harga?
3. Bisnis apa yg sekarang ini lagi kamu jalankan? Mengapa memilih bisnis itu?
4. Apa yg membuat kamu membeli A?
Setiap jawabannya saya catat lalu saya konversi menjadi sebuah informasi, tambahkan checklist, tips, how to berdasarkan pengalaman pribadi saya dan...
BOOM!
Jadilah sebuah produk!
Ada lagi yg lain...
Tolak Dong...
Pelajaran berharga yg saya dapatkan dari seorang penjual water filter...
Tiba-tiba saja sebuah WA masuk, "Bro, dimana sekarang?"
Karena saya ga kenal dengan si pengirim pesan, saya balas, "Dengan siapa ya?"
Beberapa menit kemudian saya sudah mengenali siapa si pengirim, seorang sahabat yg dulu sangat doyan ngulik ilmu fisika dan sekarang buka jasa water filter yg bisa melembutkan air yg mengandung kapur hingga mencapai 50PPM tanpa membuang kandungan organik dari air mineral.
Teman saya mulai penawarannya seperti ini:
"Bro, aku cuman ingin kamu dengan nyaman bilang "ga makasih" jika kamu mau aku stop ngomong water filter ini dan move on."
Dan dia berhasil closing! Saya pasang 1 water filter di rumah dan ikut menjualnya via iklan di fb dan Youtube.
Trik "minta ditolaknya" membantu meningkatkan closing (harus dilakukan dengan postur yg kuat based on real good will).
Saya pikir, mengapa tidak coba trik yg sama ke dalam email?
Ini cara saya menterjemahkannya ke dalam email:
"Kita sudah ngobrol tentang cara membangun list, tapi anda tidak memperlihatkan ketertarikan. Beritahu saya jika anda tidak ingin mendapatkan email tentang tips membangun list dengan klik disini sehingga solusi ini bisa saya tawarkan ke subscriber yg membutuhkan."
Ya, sesimple itu dan sering kali berakhir dengan reply dan order produk saya.
Ingin cerita saya yg lain dan bagaimana saya menterjemahkannya ke dalam marketing?
Seringkali jika kita terlalu fokus belajar marketing justru kita tidak belajar apa-apa.
Cara saya belajar adalah dengan mengamati lingkungan lalu menterjemahkannya ke dalam bisnis saya sehingga menjadi 1 ide baru, 1 pendekatan unik yg membantu meningkatkan konversi penjualan saya. And it works.
Anda bisa mengakses 8 ide lainnya dalam "8 Mini Mastermind Marketing" dengan klik tombol order di bawah
Product Advantages
-
Menemukan market dan product yang bisa laku dijual
-
Ide bisnis demi ide bisnis baru yang profitable
-
Kemampuan untuk prospek produk pada calon kustomer yang tepat
Who Should Buy This Product ?
-
Marketer
-
Business Owner
-
Affiliate
-
Reseller
Requirements
-
Kuota internet
-
Handphone
-
Laptop
No reviews yet
Write Review
Please purchase this product to be able to write review